You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Bangsri
Desa Bangsri

Kec. Sukodono, Kab. Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur

LOMBA RT KABUPATEN SIDOARJO

NURMA FITRIYA 07 Juni 2024 Dibaca 26 Kali

LOMBA RT KABUPATEN SIDOARJO

Pemdes.Bangsri - Lomba RT (Rukun Tetangga) yang diadakan Pemkab Sidoarjo mencakup 5 kategori yang dilombakan. Diantaranya RT Jimpitan, RT Sehat, RT Asri, RT Berbudaya dan RT Mandiri. Masing-masing kategori memiliki aspek dan indikator penilaiannya. Bagi juara pertama dimasing-masing kategori dikabarkan mendapat Hadiah Rp. 300 juta.

Desa Bangsri berpartisipasi dan mengikuti lomba mencakup semua kategori. Setelah diadakan penilaian dari Pemerintah Kecamatan Sukodono, wilayah RT 1 memenangkan lomba kategori RT Jimpitan dan mendapatkan Juara 3 pada tingkat Kecamatan. (nuf)

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image